- Mesin dibeli dengan harga 1.000.000, umur 10 tahun. sesudah 5 tahun mesin tersebut masih bisa dipakai selama 6 tahun. Berapa depresiasi tahun ke 6 dan seterusnya ?
- Mobil dibeli dengan harga 10.000.000, diperkirakan memiliki umur ekonomis selama 5 tahun, Akan tetapi pada tahun ke 2 ternyata diketahui mobil tersebut hanya bisa dipakai selama 2 tahun lagi. Hitunglah nilai penyusutan di periode sisanya!
- Mesin pembuat combro dibeli seharga 100.000 dengan memiliki umur ekonomis 4 tahun dengan nilai sisa 10.000, sesudah dipakai di tahun pertama ternyata diketahui bahwa sebenarnya mesin ini umur ekonomisnya adalah 5 tahun. Buatlah koreksi nilai penyusutannya dan berapa penyusutan di waktu yang akan datang, buat juga Juranal Koreksinya!
Sunday, May 12, 2013
TUGAS 8 - AKUNTANSI KEUANGAN II - 2013
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment